PERSYARATAN
- Menyampaikan surat yang ditujukan ke Kepala DPMPTSP Kota Padang Sidempuan dan / atau
- Hadir langsung di DPMPTSP Kota Padang Sidempuan
SISTEM, MEKANISME DAN PROSEDUR
- Pengguna layanan menyampaikan surat dan / atau datang langsung ke meja informasi / pengaduan
- Pengguna layanan menerima pelayanan sesuai kebutuhan dan jika dibutuhkan maka pejabat yang membidangi dipanggil
JANGKA WAKTU PELAYANAN
Sesuai dengan yang dibutuhkan
BIAYA / TARIF
Gratis
PRODUK PELAYANAN
- Penanganan Pengaduan pelaku usaha dan investor
- Pemberian Informasi
- Laporan Kegiatan Penanaman Modal